Category: internet


  • Agar modem Smartfren AC682 tetap dingin

    BAGI yang punya modem Smartfren AC682, pasti tahu salah satu kekurangan modem ini. Yak, betul, cepat panas. Saking panasnya, bagian dalam modem sudah mulai ada yang hangus. Panas ini pun menjalar ke bagian colokan USB-nya, baik yang di modem maupun yang di komputer.

    Read This Post
  • WordPress yang baik hati update sendiri

    Beberapa hari lalu, ketika kembali buka dashboard karena ada yang coba-coba masuk ke blog sepi ini, ada pemberitahuan dari wordpress bahwa ada update versi baru. Saat itu, blog sepi ini masih menggunakan versi 3.7.sekian. Karena tergoda oleh pemberitahuan bang Matt, maka diupdate lah itu barang ke versi terbarunya, yakni versi 3.8. Toh update wordpress sekarang […]

    Read This Post
  • Hello world (lagi)!

    HAMPIR sebulan blog ini mati. total. Entah kenapa. Sepertinya ada yang error di databasenya. Karena pas dilihat subdomain yang lain, ternyata masih hidup. Hanya blog ini saja yang error. Makanya pusing juga, kenapa coba bisa begini. Kenapa coba bisa begitu.

    Read This Post
  • google

    [S]AYA punya beberapa akun email. Ada yang akun pribadi di gmail, akun pribadi dengan domain sendiri, akun kantor, akun dengan domain komunitas, dan akun dari kampus. Sebagian besar akun email itu saling terhubung sehingga saya nggak perlu buka semuanya. Ribet soalnya.

    Read This Post
  • Chrome yang pencemburu dan tiba-tiba sering crash

    ,

    [A]KHIR minggu lalu, salah seorang teman (maya) di FB share screenshot Firefox OS. Masih simulator tentunya. Dan tentunya diinstal di peramban Mozilla Firefox. Penasaran, saya pun coba pasang, di Firefox windows. Ukurannya cukup besar, 66 MB.

    Read This Post
  • wget keren

    ,

    [B]EGINILAH nasib tinggal di sisi kota yang katanya sudah metropolitan, Bandung. Karena berada di Bandung coret, sinyal pun seperti hidup enggan mati tak mau. halah. Intinya sinyal modem lep lepan. Meski katanya bisa download UP TO 156 kbps (atau sekitar itu, ga tau:D ), tapi kenyataannya JAUH di bawah itu.

    Read This Post
  • Edit Foto Daring

    Tadinya mau nulis tentang kisah seminggu ke belakang, eh jadinya malah nulis ini. Tapi tak apa-apa, yang penting blog ini diisi kembali tak hanya tulisan tentang tugas saja :D.

    Read This Post
  • Denial of Service

    ,

    KULIAH dengan Pak Budi memang selalu menarik. Setelah disuruh mencari nomer artis (tapi sayang nggak berhasil 🙁 ) dan mencari insiden keamanan di 2011 , minggu kemarin dapat tugas lagi: mencari situs yang rentan diretas. Serasa jadi heker hehehe..

    Read This Post
  • Seberapa Aman Sistem Kita?

    ,

    KADANG-KADANG kita suka kesal dengan pemerintah yang masih saja kurang peduli pada pemanfaatan IT. Buktinya, sampai sekarang program e-KTP tersendat. Padahal, jika program itu berjalan dengan baik, masaah administrasi kependudukan sedikit teratasi. Karena pemerintah punya data yang jelas dan akurat mengenai data penduduk di Indonesia. Apalagi, katanya proggram ini bakal online dan terpusat.

    Read This Post
  • “I’m Good, I’m Gone”

    ,

    Walking in the corner Peeking over shoulders Waiting for my time to come Walking in the corner One day to the other Butter for my piece of bun

    Read This Post